Senin, 30 Desember 2013

Nissan Kaze, Si Angin Badai nan Mempesona





Carlo Palacios, seorang desainer asal negeri Matador memperkenalkan desain study terbarunya untuk merek mobil asal Jepang, Nissan. Dijuluki Nissan Kaze yang diambil dari bahasa Jepang yang berarti angin kencang atau badai, Kaze tampil dengan gaya Barchetta (mobil sport terbuka dengan 2-kursi yang dibangun khusus untuk racing).



Mobil konsep tersebut terinspirasi dari mobi-mobil balap tahun 1940an yang dominan mengusung model Barchetta dengan tenaga yang berasal dari mesin V12 berkapasitas 6.5 liiter.









0 komentar:

Posting Komentar

Copyright 2013 Serba-serbi - Template by Kangriza - Editor Kangriza.blogspot.com